Peluang Bisnis Minuman Gula Jahe Kekinian Rasa Indie

Kalian harus tahu! Bahwa ada sebuah minuman merakyat yang memiliki khasiat untuk menjaga kesehatan tubuh kita, yaitu: Gula Jahe Hayam Wuruk.


Produk ini rilis pada tanggal 13 Desember 2018, yang merupakan produk lokal dan tentu dengan cita rasa indie-nya.

Perbedaan dengan produk gula jahe lainnya ialah bahwa Gula Jahe Hayam Wuruk ini menggunakan jenis jahe yang paling pedas, atau lebih dikenal dengan nama: jahe emprit.

Karena memang jahe ini sangat pedas, maka produk ini paling nikmat jika kalian nikmati dikala sedang merasakan dinginnya kondisi ruangan maupun alam.

Kelebihan dan khasiat yang terkandung dalam Gula Jahe Hayam Wuruk, adalah sebagai berikut:
  • Menjaga kesehatan tubuh
  • Dapat menghangatkan badan
  • Membantu menghilangkan gejala penyakit, seperti: pegal linu, perut kembung, dan masuk angin
  • Cocok juga untuk kalian yang sedang melakukan program diet

Harga yang dibandrol sangatlah murah, maka tak perlu kuatir untuk keuangan kita.

Ada 2 kuantitas berbeda yang tersedia, harga untuk:
  • Isi 5 adalah Rp 9.000,00
  • Isi 8 adalah Rp 13.000,00

Dalam hal pemasaran, produk ini sudah dipasarkan dengan sistem offline maupun online.

Untuk offline, produk ini dititipkan ke warung-warung terdekat dan membuka lapak di acara CFD di alun-alun setiap hari minggu.

Sedangkan untuk online, pemilik menjualnya melalui situs marketplace populer di Indonesia, yaitu: Shopee dan Tokopedia.

Karena kita tahu bahwa memang sudah wajib apabila ingin membangun dan memajukan bisnis apapun di jaman modern atau masa kini, kita perlu memiliki akun Instagram dalam melakukan pemasaran dan branding.

Maka tak luput juga pemilik memanfaatkan media sosial Instagram untuk dijadikan lapak online dalam memperkenal produk ini: @gulajahehayamwuruk

Kini pemilik membuka peluang bagi reseller yang ingin menjualkan juga produk Gula Jahe Hayam Wuruk.

Mau beli?

Mau jadi reseller?

Silakan hubungi kontak: 085799994453

Related Posts →


Open Disqus Close Disqus



This site uses cookies from Google to deliver its services, to personalise ads and to analyse traffic. Information about your use of this site is shared with Google. By using this site, you agree to its use of cookies. Blogger Cookies